Wisata Jakarta yang Sudah Buka: Ini Daftar dan Jadwal Operasionalnya – detikNews

Wisata Jakarta yang sudah buka ada di beberapa lokasi pada akhir tahun nanti. Berbagai aturan pemerintah serta protokol kesehatan wajib diterapkan saat mengunjungi tempat wisata.
Lalu, bagaimana jam operasional tempat wisata Jakarta yang sudah buka? Adakah ketentuan lain yang perlu diketahui? Simak jawabannya di bawah ini.
Wisata Jakarta yang sudah buka salah satunya adalah Taman Impian Jaya Ancol. Melansir situs resmi Ancol, ini informasi wisata Ancol dan Dufan selama libur akhir tahun.
Jam Operasional:
Kebijakan untuk Pengunjung:

Aturan Ganjil Genap untuk Wisata Ancol
Wisata Jakarta yang sudah buka berikutnya adalah Kebun Binatang Ragunan. Berdasarkan dari instagram resmi Kebun Binatan Ragunan @ragunanzoo, berikut informasi yang harus diperhatikan.
Jam Operasional: Selasa-Minggu (07.00-14.30 WIB)
Kebijakan untuk Pengunjung:

Aturan Ganjil Genap untuk Wisata Kebun Binatang Ragunan
Wisata Jakarta yang sudah buka selanjutnya adalah Taman Mini Indonesia Indah (TMII). Mengutip akun instagram resmi TMII @tmiiofficial, simak aturan sebelum mengunjungi TMII yang wajib diketahui.
Jam Operasional: Buka setiap hari: 06.00-18.00 WIB
Kebijakan untuk Pengunjung
Setelah mengetahui wisata Jakarta yang sudah buka, simak pula aturan PPKM Jakarta di halaman selanjutnya.

source

Leave a comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *